Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Eva Celia Butuh Waktu 3 Tahun untuk Garap Album Baru

Lutfi Fadila , Jurnalis-Kamis, 24 Agustus 2023 |06:30 WIB
Eva Celia Butuh Waktu 3 Tahun untuk Garap Album Baru
Eva Celia rilis album self-titled, pada 23 Agustus 2023. (Foto: Instagram/@evacelia)
A
A
A

Album baru Eva Celia itu mendapat pujian dari penggemarnya. “Bagus-bagus banget lagunya, seperti biasa. Tapi Strangers dan Inevitable adalah dua lagu favoritku,” tutur akun @firamusyaddad.

Ini merupakan album penuh kedua bagi Eva Celia setelah merilis ‘And So It Begins’, pada 2016. Dia kemudian meluncurkan album mini bertajuk ‘Lifeline: Introduction’, sekitar 3 tahun kemudian.*

(SIS)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement