Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Okin Enggan Menikah dalam Waktu Dekat, Anak Jadi Pertimbangan Utama

Johnny Johan Sompotan , Jurnalis-Sabtu, 12 Agustus 2023 |10:35 WIB
Okin Enggan Menikah dalam Waktu Dekat, Anak Jadi Pertimbangan Utama
Okin enggan menikah dalam waktu dekat. (Foto: instagram @okintph)
A
A
A

JAKARTA - Niko Al Hakim dan Regina Phoenix telah resmi berpacaran. Kendati demikian, Okin sapaan akrabnya itu menolak jika diharuskan menikah dalam waktu dekat.

"Di otak gue, gue belum mau cepat-cepat menikah karena gue mikir anak-anak gue. Gimana punya anak lagi," ujar Niko Al Hakim di YouTube Arief Muhammad, Sabtu (12/8/2023).

Meski demikian, Okin merasa penolakan dirinya untuk menikah dengan cepat bukan berarti tidak serius dalam menjalankan hubungan dengan pasangannya.

"Kalau menjalin hubungan sekarang, gue berada di tahap pengen serius. Serius dalam arti, loe komitmen gue juga komitmen juga tapi kalau dalam waktu dekat loe menuntut buat menikah kayaknya gue give up," tambahnya.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement