Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Vision+ Hadirkan Genre Series yang Lebih Variatif di Semester Kedua 2023

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Kamis, 10 Agustus 2023 |20:27 WIB
Vision+ Hadirkan Genre Series yang Lebih Variatif di Semester Kedua 2023
Vision+ Hadirkan Genre Series yang Lebih Variatif di Semester Kedua 2023. (Foto: Clarissa Tanoesoedibjo/Dimas/MPI)
A
A
A

Selain itu, lanjut Clarissa, acara ini menjadi momentum yang tepat bagi pihaknya untuk mengumumkan secara resmi kolaborasi Vision+ dengan MNC Pictures.

Setidaknya terdapat delapan judul series pada semester kedua yang tayang di Vision+. Antara lain; TV Love Cinema, Cinlock: Love, Camera, Action, Temen Ngekost, Radio, Twisted: The Sinners, Montir Cantik, The One, dan Second Account.

Sedangkan MNC Pictures mengumumkan 7 line up film; 2 film layar lebar yang akan tayang tahun ini yaitu Petualangan Anak Penangkap Hantu dan Showtime Srimulat; serta 5 judul series maupun film lainnya yang akan segera diproduksi, yaitu Rompis 2, Catatan Hati Seorang Istri, Friends With Benefits, Konspirasi Alam Semesta, Netes: Jin Poli Gigi.

Menilik line up tersebut, Clarissa Tanoesoedibjo mengungkapkan Vision+ selama ini memang berusaha menyuguhkan genre series yang bervariatif.

"Dari dulu kami cukup bervariatif secara genre. Dan untuk 2nd semester atau quarter 3 dan 4 tahun ini, kami akan memberikan line up yang beragam, komedi, horror, thriller, romance, drama, dan juga ada esports yang ternyata audiencenya cukup militan," tandasnya.

(ltb)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement