Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Alasan Hotman Paris Tak Pernah Satu Pesawat dengan Istri saat Traveling

Nindy Sabila , Jurnalis-Jum'at, 19 Agustus 2022 |11:08 WIB
Alasan Hotman Paris Tak Pernah Satu Pesawat dengan Istri saat <i>Traveling</i>
Hotman Paris Hutapea. (Foto: Instagram/@hotmanparisofficial)
A
A
A

JAKARTA - Putra sulung Hotman Paris Hutapea, Frank, membongkar ‘tradisi’ unik keluarganya saat bepergian. Dia mengaku, orangtuanya tak pernah naik pesawat yang sama. 

Hal serupa juga terjadi dengan dirinya dan sang adik laki-laki. Aturan itu, menurut Frank, mulai diberlakukan Hotman sejak serangan 9/11 terjadi di Amerika Serikat, pada 2001, dan menewaskan 2.977 orang. 

Frank Hutapea. (Foto: YouTube/Melaney Ricardo)

“Jaga-jaga saja, kalau terjadi sesuatu salah satu masih ada. Apalagi Maret lalu ada peristiwa kan pesawat jatuh di China. Terus April, ada pesawat menukik tajam di Malaysia,” katanya dikutip dari channel YouTube Melaney Ricardo, Jumat (19/8/2022). 

Tak hanya itu, Frank Hutapea juga mengungkapkan sisi lain seorang Hotman Paris, yang tak banyak diketahui publik. Kepada Melaney Ricardo, dia mengungkapkan, ayahnya itu adalah sosok yang sangat detail. 

BACA JUGA: Iqlima Kim, Mantan Aspri Hotman Paris Siap Debut di Dunia Musik

BACA JUGA: Alasan John Paul Ivan Enggan Ganti Nama setelah Jadi Mualaf

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement