Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Profil Abah Lala, Pencipta Lagu Ojo Dibandingke yang Menggema di Istana Merdeka

Arya Ravato Bagasraga , Jurnalis-Jum'at, 19 Agustus 2022 |11:41 WIB
Profil Abah Lala, Pencipta Lagu Ojo Dibandingke yang Menggema di Istana Merdeka
Abah Lala (Foto: IG Abah Lala)
A
A
A

Lewat akun Instagramnya, Abah Lala yang merupakan pencipta lagu Ojo Dibandingke mengungkapkan rasa syukur dan haru karena lagu miliknya diperdengarkan di hadapan Presiden.

"Puji syukur alhamdulillah, lagunya dinyanyikan di Istana Negara, spesial Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Pokoknya tetap semangat. Merdeka, merdeka, merdeka!" Ucap Abah Lala dalam video yang diunggah di Instagram.

"Puji syukur alhamdulillah, lagunya dinyanyikan di Istana Negara, spesial Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Pokoknya tetap semangat. Merdeka, merdeka, merdeka!" kata Agus Purwanto dalam unggahan videonya di akun @abahlalareal.

Ia juga menuliskan rasa syukurnya itu lewat caption postingannya. Dirinya mengaku bangga lagu tersebut ikut meramaikan HUT RI ke-77.

"Alhamdulillah ikut bangga lagu Jawa yang berjudul Ojo Dibandingke bisa ikut berpartisipasi meramaikan Hari Kemerdekaan Indonesia yang ke 77," ungkap Abah Lala.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement