"Itu membuat saya berani ungkapkan ke semua orang, walau saya tau dampaknya nanti untuk saya,anak-anak dan keluarga besar saya ▲▲▲," ujarnya lagi.
Ketakutannya itu akhirnya sirna dan hatinya lega setelah membongkar semua kelakuan ayah Taqy Malik dalam hubungan rumah tangganya. Dia berterima kasih kepada semua orang yang telah mendukung dirinya dalam kesulitan ini.
"Sekali lagi saya bertrimakasih untuk semua orang yang sudah mendoakan dan mensupport atas kejadian yang saya alami," tutupnya.
(dwk)