
Berkaca dari pengalaman itu, Dinda Hauw berusaha menjaga kesehatan di tengah usia kehamilan yang menginjak 7 bulan. Ia terus menerapkan protokol kesehatan dan menjaga pola makan.
"Prokes sih tetap ya, walaupun sebelumnya juga jaga terus ya cuma tetap aja kena. Pastinya juga harus vitamin makan jangan sampai telat," imbuhnya.
(edh)