Sebelum merayakan ulang tahun pernikahan, Ifan Seventeen sempat diterpa isu miring. Seorang pengguna Instagram anonim mengklaim, sang musisi berselingkuh saat masih berstatus suami Dylan Sahara.
Lewat Story Instagram @amrazing, warganet itu membeberkan ciri-ciri sang musisi yang diduga kuat sebagai pria 37 tahun itu. Tak terima dengan klaim tersebut, dia kemudian melabrak Alexander Thian, pemilik akun @amrazing.*
Baca juga: Alasan Shah Rukh Khan Minta Istri Bercadar dan Ganti Nama
(SIS)