Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Transformasi Krystal jadi Tentara Elit di Drama Search

Pradita Ananda , Jurnalis-Selasa, 01 September 2020 |15:13 WIB
Transformasi Krystal jadi Tentara Elit di Drama <i>Search</i>
Krystal di Drama Search (Foto: OCN)
A
A
A

Mengutip Allkpop, karakter yang diperankan oleh Krystal digambarkan sebagai prajurit elit paling bergengsi, berprestasi dengan selalu memperoleh nilai tertinggi selama masa akademi militer, baik di bidang akademik maupun dalam pelatihan fisik. Ye Rim diharapkan akan memainkan peranan kunci sebagai anggota intelijen dari kelompok pencari rahasia.

Krystal f(x)

Menyuguhkan plot cerita misteri blockbuster dengan latar belakang lokasi di dalam zona demiliterisasi rahasia Korea, drama ini akan menghadirkan serangkaian kasus orang hilang yang aneh hingga kasus pembunuhan yang akhirnya membuat tim khusus pencarian dibentuk.

Krystal akan beradu akting dengan Jang Dong Yoon. Rencananya, drama OCN ini akan tayang pada paruh ke-2 2020.

(LID)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement