5 Film Terpopuler Jefri Nichol, dari Percintaan Remaja hingga Horor Fantasi
"Jefri juga punya iktikad baik pada Falcon untuk bisa melakukan proses produksi," jelas Aris.
Meski begitu, Jefri masih harus mematuhi kontrak kerjasama dengan pihak lain. Sehingga waktu pelaksanaan syuting film dengan Falcon Pictures belum bisa ditentukan.
"Jefri ada prioritas utama dan Falcon prioritas kedua," kata Aris lagi.