- Cedera, Rowoon SF9 Minta Maaf pada Penggemar
- Ruri Repvblik Miris Lihat Kondisi Nino Elkasih di Panti Jompo
Dalam lanjutannya, Park Jang Hyun berterima kasih kepada pihak-pihak yang mendukung keputusannya untuk menikah. RBW selaku agensi dan member VROMANCE pun menunjukkan dukungan pada rencananya membangun rumah tangga.

"Aku juga ingin berterima kasih kepada fans kami, karena telah memberiku begitu banyak dukungan dan cinta hanya karena aku adalah Park Jang Hyun VROMANCE," tutur Park Jang Hyun.
RBW sendiri telah membenarkan rencana pernikahan Park Jang Hyun. Agensi yang menaungi MAMAMOO itu mengungkap jika calon istri Park Jang Hyun bukan berasal dari kalangan selebriti.
(LID)