GUDFEST 2019 akan digelar di Helipad Parking Ground GBK Senayan Jakarta pada 2 dan 3 November. Hari pertama dimeriahkan oleh New Hope Club dan boyband asal Korea Selatan, iKON. Sementara itu, musisi lokalnya diisi oleh Marion Jola, Oslo Ibrahim, Syahravi dan Denisa.
Baca Juga: Putrinya Terbukti Bukan Darah Daging Denny Sumargo, DJ Verny Minta Tes DNA Ulang
Sementara hari ke-2 akan dimeriahkan oleh indie Fur dan penyanyi Hip Hop Zion T. Musisi Indonesia pun turut hadir, diantaranya adalah Pamungkas, Rendy Pandugo, Adrian Khalif, HURSA, RL Klav dan Ahmad Abdul.
(LID)