Baca Juga: Didepak dari Duo Bunga, Manajemen Lucinta Luna Enggan Komentar
Mengenai projek yang bakal direalisasikan oleh keduanya, nantinya Milendaru akan bermain musik, sedangkan Lucinta Luna akan bernyanyi. Nah patut ditunggu, musik seperti apa yang bakal disuguhkan oleh keduanya?
"(Projeknya) aku yang main musik-musik, dia (Lucinta) yang nyanyi. Pokoknya seru banget," tambah Millendaru.
"Pokoknya bedanya, aku yang nyanyi, dia (Millendaru) yang main musik," timpal Lucinta Luna.