(Baca Juga: Percakapan Yulia Mochammad dan Anak Sulung Opick Beredar, Warganet Ikut Geram)
(Baca Juga: Istri Kena Kanker Paru-Paru, Indro Warkop Janji Setia Merawat)
Lebih lanjut, Anissa menimpali bahwa awal pertemuannya kala itu hanya sebatas syuting semata. Namun, ketika ia dan Raditya lebih instensif bertemu, tak ayal muncul perasaan cinta.
"Waktu itu syuting bareng. Sebatas kerja aja, abis itu ketemu lagi di acara beberapa lama, kemudian baru menjalin hubungan sampe sekarang," timpal Anissa Aziza.
Tak hanya sampai di situ, para awak media kembali menyinggung soal keyakinan Anissa bisa menerima pinangan komika sekaligus aktor tersebut.