Lembut dan Wife Material, Alasan Insanul Fahmi Nikahi Inara Rusli

Siska Maria Eviline, Jurnalis
Kamis 27 November 2025 07:32 WIB
Lembut dan Wife Material, Alasan Insanul Fahmi Nikahi Inara Rusli. (Foto: Instagram/@mommy_starla)
Share :

Tak ingin kedatangannya ke rumah Inara Rusli menjadi fitnah, Insan pun mengajak sang selebgram untuk menikah siri. Awalnya, dia percaya diri sang istri, Wardatina Mawa akan menerima keputusannya untuk berpoligami. 

Lembut dan {Wife Material}, Alasan Insanul Fahmi Nikahi Inara Rusli. (Foto: YouTube/Richard Lee)

“Karena tahun 2023, Mawa sempat menerima izin untuk aku poligami. Makanya aku berani nikah sama Inara,” ungkapnya menambahkan.*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya