Tiga Series Vision+ Originals Tayang di MNCTV

Khafid Mardiyansyah, Jurnalis
Kamis 06 November 2025 20:24 WIB
Vision+ Originals
Share :

MY COMIC BOYFRIEND
18 November – 1 Desember

Naya adalah remaja baik hati yang selalu merasa kurang. Ia jatuh cinta pada karakter komik bernama Jetta, sosok cowok ideal dalam versinya.Di dunia nyata, ada Majja, murid populer yang wajahnya sangat mirip dengan Jetta dan dekat dengan Queena, rival Naya di sekolah. 

Suatu malam, Naya berharap Jetta bisa hadir di hidupnya. Saat harapannya terkabul, hidup Naya berubah ke arah yang tak pernah ia bayangkan.
Cast: Arbani Yazis, Hanggini 

TLC: TV, LOVE, CINEMA
2 – 13 Desember

Setiap episode membawa kisah cinta yang berbeda: cinta pertama yang hangat, cinta yang terhalang restu, cinta segitiga, hingga jatuh hati pada sahabat sendiri.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya