Data Pribadi Disebar Oknum Asuransi, Dara Arafah Siap Tempuh Jalur Hukum

Wiwie Heriyani, Jurnalis
Rabu 09 Juli 2025 17:17 WIB
Data Pribadi Disebar Oknum Asuransi, Dara Arafah Siap Tempuh Jalur Hukum (Foto: IG Dara Arafah)
Share :

Dukungan pun terus mengalir untuk Dara. Banyak warganet mendesak agar pelaku diberi sanksi tegas. Mereka juga menyoroti pentingnya menjaga kerahasiaan data medis.

“Data pribadi nggak boleh disebar loh, astaga,” ujar @tar***

“Ngeri banget,” timpal @abc***

“Auto pecat nih,” kata @hi***

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya