Perdebatan ini terkesan ringan dan lucu, Maxime tetap menyisipkan nasihat hangat sebagai seorang suami. Ia berharap Luna lebih hati-hati dalam menyimpan benda berharga seperti cincin kawin.
"Itu harus ditaruh sama kamu dengan benar. Cincin kawin itu menurutku harus selalu dekat, ya," ucap Maxime.
(aln)