"Ketika terjadi seperti ini, saya hanya minta penjelasan. Itu saja. Tapi sampai sekarang tidak ada," ucapnya.
Baim mengaku tetap menunggu klarifikasi demi meluruskan berbagai kesalahpahaman yang muncul di tengah masyarakat. Ia merasa perlu memberikan penjelasan sebagai kepala keluarga.
"Apa pun itu, saya ini laki-laki. Ada hal yang harus saya luruskan. Kalau saya salah, saya siap buktikan. Tapi harus dengan cara yang benar, bukan yang aneh-aneh," pungkasnya.
(aln)