Pevita Pearce Ungkap Perubahan Hidup Setelah Menikah dengan Mirzan Meer

Nurul Amanah, Jurnalis
Selasa 18 Maret 2025 05:08 WIB
Pevita Pearce Ungkap Perubahan Hidup Setelah Menikah dengan Mirzan Meer (Foto: IG Pevita)
Share :

"Quality time biasanya kita isi dengan melukis bareng, memasak bersama, membaca buku, atau olahraga bareng. Itu juga salah satu cara kita menikmati waktu bersama," tuturnya.

Selain itu, mereka juga memiliki kebiasaan rutin untuk menghabiskan waktu di luar rumah saat akhir pekan demi mempererat kebersamaan.

"Kita suka banget quality time, apalagi biasanya tiap weekend kita selalu punya rencana untuk jalan-jalan pagi atau sore," pungkasnya.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya