David Bayu Sebut Anaknya Masih Berat Terima Realita Kasus Video Syur

Ravie Wardani, Jurnalis
Rabu 14 Agustus 2024 07:24 WIB
David Bayu Sebut Anaknya Masih Berat Terima Realita Kasus Video Syur (Foto: Ravie Wardhani/Okezone)
Share :

David kemudian menanggapi penangkapan pria AP yang dilakukan polisi baru-baru ini. Dia juga bersyukur penyidik bertindak cepat untuk mengusut kasus ini.

"Saya mengucapkan terima kasih kepada pihak kepolisian Polda Metro Jaya bekerja sama dengan baik mengusut langsung menangani masalah ini. Direktorat Kriminal Khusus polda Metro Jaya, terimakasih kasih," tandasnya.

(van)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya