Maliq & D'Essentials Bakal Rilis Album Baru Bulan Depan

Nurul Amanah, Jurnalis
Senin 29 April 2024 07:52 WIB
Maliq & D'Essentials akan merilis album baru pada Mei 2024. (Foto: Instagram/@maliqmusic)
Share :

Tak hanya itu, lagu tersebut juga viral di TikTok dengan 3,4 juta video yang menggunakan sound tersebut. Para personel Maliq & D’Essentials mengaku, sangat menikmati karya mereka diapresiasi oleh penggemar. 

Angga cs kemudian melanjutkan penampilan mereka dengan membawakan sederet tembang hits lainnya, seperti Himalaya, Untitled, dan Menari. Mereka tampak bernyanyi dan bergoyang bersama penonton. 

Maliq & D'Essentials menutup penampilan mereka dengan melantunkan Pilihanku yang sukses membuat penonton goyang bersama.*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya