Dikenal Jomblo, Luna Maya Ternyata Baru Putus Cinta

Ayu Utami Anggraeni, Jurnalis
Jum'at 27 Januari 2023 10:29 WIB
Luna Maya baru putus cinta (Foto: IG Luna Maya)
Share :

Lebih lanjut, Luna Maya mengaku bahwa pria yang mau dekat dengan dia harus memiliki visi misi hidup yang sama.

Selain itu harus memiliki kepribadian yang tangguh dan bisa memimpin, sehingga tidak akan ada rasa minder yang tertanam pada diri.

"Cowok yang mau deket sama saya, orang yang juga punya visi yang sama. Dia juga menghargai bahwa memang orang yang tangguh, yang tidak bergantung, yang bisa memimpin, dia menghargai itu dan akhirnya dia tidak akan minder," pungkas Luna Maya.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya