Viral Perlakuan Manis Arie Kriting ke Indah Permatasari, Bikin Netizen Meleyot hingga Iri

Wiwie Heriyani, Jurnalis
Kamis 19 Januari 2023 12:41 WIB
Indah Pertamasari dan Arie Kriting bersama buah hati mereka. (Foto: Instagram)
Share :

Kemudian video berlanjut dengan beberapa situasi saat Arie dan Indah berada di beberapa tempat yang berbeda.

Dalam video, Arie selalu bertanya apakah Indah bahagia, yang langsung dijawab "iya" oleh sang istri.

“Kamu happy nggak?,” tanya Arie.

“Happy banget,” jawab Indah.

Begitu juga di momen saat mereka melaksanakan sahur bareng di bulan puasa.

Arie Kriting lagi-lagi melontarkan pertanyaan sederhana namun menyentuh itu terhadap Indah yang sedang asyik dengan santapan sahurnya.

“Kamu seneng nggak sahur sama aku?,” Tanya Arie.

“Seneng lah!” Jawab Indah secara mantap.

Sikap romantis Arie Kriting ini lantas membuat nitizen meleleh. Bahkan banyak dari mereka yang mengaku baper dan iri.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya