Alvin Faiz Gelar Gender Reveal, Netizen: Pemimpi Az Zikra Kayak Gini, Serius?

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Selasa 27 Desember 2022 14:03 WIB
Alvin Faiz (Foto: Instagram)
Share :

"Maaf, dia diwariskan pemegang ponpes kan? Yg berarti agamanya kuat, ini acara apa?,"sambung n_nt***.

"Ini anak ustad yg hdp nya hedon duniawi bangedd cocok jadi aris aja lo bro kontroversi kelakuan lo buat geleng kepala, kasian alm bapak mu," timpal ummu***.

Sebagaimana diketahui, anak yang dikandung Henny Rahman merupakan anak kedua baginya. Anak pertamanya, Zayn diketahui lahir dari hubungan pernikahannya dengan Zikri Daulay dan kini sudah berusia 2 tahunan.

Sementara itu, Alvin diketahui juga memiliki seorang anak laki-laki dari pernikahannya dengan Larissa Chou. Anak laki-laki tersebut diketahui bernama Yusuf dan kini tinggal di Bandung, Jawa Barat bersama Larissa.

(van)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya