Pak Ogah Jadi Emosional karena Stroke, Istri: Mungkin Menahan Sakit

Ravie Wardani, Jurnalis
Jum'at 02 Desember 2022 16:40 WIB
Abdul Hamid alias Pak Ogah (Foto: Instagram/@pakogah_real)
Share :

"Sementara lagi sehat aja dia enggak berani sampai segitunya. Mungkin ibu mikir ya sampe nahan sakit," ungkapnya.

Lebih lanjut, Yuyun mengaku pernah melihat sang suami berjalan beberapa langkah dari tempat tidur untuk mencarinya.

"Padahal untuk turun banget itu kan udah enggak ada kegiatan apa-apa ya, tapi kalau dia minta tolong dan enggak buru-buru disamperin dia bisa nongol dari pintu, ada 2 3 langkah bisa jalan," ungkap Yuyun. 

(ltb)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya