Korban Investasi Bodong Indra Kenz Berharap Uang Kembali

Ravie Wardani, Jurnalis
Jum'at 12 Agustus 2022 17:08 WIB
Korban Indra Kenz (Foto: MPI)
Share :

Mereka berharap kasus tersebut tidak ditunggangi oknum tak bertanggung jawab yang menghambat proses pengembalian uang korban.

"Kami mohon semua mengawal baik dari Kapolri termasuk dari DPR, SPK, akan mengawal kasus ini," kata Maruna Zara.

"Jangan sampai ada oknum yang bermain disini, lalu mengambil kesempatan dan menggerus harta korban itu. Karena kita bercermin sebelumnya uang korban itu diambil dan dikuasai oleh negara," sambungnya.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya