12 Tahun Murtad, Nania Yusuf Kembali Masuk Islam

Feby Tiara Sopian, Jurnalis
Minggu 22 Mei 2022 08:37 WIB
Nania Yusuf. (Foto: Instagram/@nania.yusuf)
Share :

Keinginan untuk menjadi mualaf kemudian disampaikan Nania Yusuf pada kedua orangtuanya. Saat itu, kedua orangtuanya terlihat begitu lega. "Mereka jadi enteng. "Saya akan menjadikan yang kemarin sebagai pengalaman hidup. Tolong doakan saya bisa istiqomah dengan Islam sampai akhir hayat."

Di lain pihak, Gus Miftah yang membimbing Nania Yusuf mengucapkan dua kalimat syahadat mengaku, sudah bisa menebak sang penyanyi akan kembali ke Islam saat pertama berkenalan pada Ramadan 2021. 

"Waktu itu, saya bilang dalam hati kayaknya anak ini akan kembali Islam. Ada feeling saja. Saya enggak pernah ajak dia, cuma saya doakan. Lalu manajer beliau telepon dan bilang Nania Yusuf akan kembali ke Islam," ujar Gus Miftah.*

BACA JUGA: 3 Hal Tragis Ini Harus Dihadapi Nania Idol Usai Pindah Agama 

BACA JUGA: Syuting di Balige, Gita Bhebhita Masuk IGD karena Masuk Angin

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya