Jelang Persalinan Nagita Slavina, Raffi Ahmad Kurangi Pekerjaan

Lintang Tribuana, Jurnalis
Senin 22 November 2021 15:06 WIB
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina (Foto: IG Raffi Nagita)
Share :

Menurut Raffi, tak ada persiapan khusus yang spesial untuk menyambut anak keduanya ini. Untuk saat ini, dia hanya fokus mendampingi sang istri yang kehamilannya makin membesar.

"Kita sama-sama aja, enggak ada (persiapan) yang spesial. Ya doain lah, kita jagain terus istri supaya sampai lahir selamat," imbuhnya.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya