Rindu Makkah, Zaskia Gotik Ungkap Keinginan Ajak Suami dan Anak ke Tanah Suci

Siska Permata Sari, Jurnalis
Selasa 20 Juli 2021 16:04 WIB
Zaskia Gotik (Foto: IG Zaskia Gotik)
Share :

Perempuan 31 tahun ini berharap kondisi pandemi segera membaik dan dia dapat kembali lagi ke Tanah Suci. “Mudah-mudahan kondisi cepat membaik dan bisa berkunjung lagi kesana ya,” tulisnya.

Zaskia juga mengungkapkan keinginannya bisa memboyong suami serta putri kecilnya, Arsila Bungalia Sirkani. “Pengen kesana bareng suami dan Anak,” kata dia lagi.

“Aamiin Ya Allah,” kata netizen di kolom komentar.

“Amin ya Allah semoga niat baikmu tersampaikan,” komentar lainnya.

“Aamiin, semoga Covid cepat berlalu dari negeri ini,” tulis netizen.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya