Disisi lain, sang asisten, Gilang mengungkapkan bahwa obat yang diresepkan dokter tersebut memang membantu Millen agar tidur teratur.
Menurutnya, sang selebgram kerap susah tidur lantaran kasus narkoba yang menjeratnya pada November silam.
"Obatnya buat dia lebih bisa tidur teratur sih, sebenarnya keluarga juga enggak kaget karena dia memang konsumsi sebagai obat. Cuma orang yang enggak tau aja," ungkapnya.
(edh)