Drama Baru Won Jin Ah dan Rowoon SF9 Tayang Tahun Depan

Esa Rizky Abdillah, Jurnalis
Kamis 12 November 2020 17:29 WIB
Won Jin Ah dan Rowoon SF9 dalam Sunbae, Don't Put on that Lipstick. (Foto: JTBC)
Share :

Wang Bit Na menghidupkan peran Chae Ji Seung, CEO butik busana pengantin, sedangkan Ha Yun Kyung menjadi Chae Yeon Seung, kakak Chae Ji Seung dan Chae Hyun Seung. Ketiganya memperlihat kehidupan kakak beradik sesungguhnya di sesi pembacaan skenario.

Sementara Kang Hye Jin alias YouTuber Hey Jini didapuk sebagai Kim Ga Young, sahabat Yoon Song Ah. “Aku sangat bersyukur bisa bekerjasama dengan deretan aktor terbaik. Drama ini akan menampilkan berbagai kisah cinta para karakternya,” ujar sutradara Lee Dong Yoon. 

Dengan selesainya sesi pembacaan skenario, maka Won Jin Ah dan Rowoon SF9 akan segera memulai syuting Sunbae, Don't Put on that Lipstick. JTBC dijadwalkan menayangkan drama bergenreoffice-romance itu pada semester I-2021.*

Baca juga: Jason Momoa Nyaris Bangkrut setelah Bintangi Game of Thrones 

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya