Sophie Turner Nostalgia Kenang Masa Kehamilan

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Selasa 29 September 2020 23:01 WIB
Sophie Turner (Foto: Billboard)
Share :

 LOS ANGELES - Pasangan Sophie Turner dan Joe Jonas kurang terbuka terkait hubungannya. Bahkan Turner diketahui telah melahirkan anak pertama mereka pada Juli silam.

Kini, bintang Game of Thrones tersebut pun berbagi momen manis ketika tengah mengandung anaknya yang diberi nama Willa.

Dalam rangkaian foto Instagram yang diposting pada Minggu (27/9/2020), Turner terlihat memamerkan kandungannya sambil tersenyum dengan peliharaannya di sebuah kolam renang. Tak hanya itu ia juga membagikan foto ketika tengah bersantai di bawah sinar matahari dengan bikini.

 

Baca Juga: Hamil 8 Bulan Tak Surutkan Semangat Sophie Turner Demo George Floyd

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya