Rey Utami, menurut Razman, sempat menuding kliennya tidak becus melakukan sebuah pekerjaan. Kata-kata tersebut kemudian memancing amarah Pablo Benua hingga mereka terlibat cekcok mulut di dalam penjara.
“Di dalam rutan, Rey kabarnya marah besar. Hal itu sampai memancing perhatian tahanan lain. Dikatain enggak profesional melakukan sesuatu. Pablo marah dan tersinggung karena itu,” ujar Razman pada 11 Agustus silam.*
Baca juga: Didi Riyadi Akui Putus Komunikasi dengan Ayu Ting Ting, Ini Alasannya
(SIS)