Curahan Hati Ibu Naufal Samudra Usai Putranya Tertangkap Narkoba

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Rabu 29 April 2020 13:37 WIB
Naufal Samudra (Foto: Instagram/@itsnaufalsamudra)
Share :

- 2 Tahun Menjanda, Nafa Urbach Klaim Tak Ingin Menikah Lagi

“Pas lagi sahur, apa ya, enggak ada Naufal,” tuturnya seraya menahan tangis.

Naufal Samudra ditangkap di kawasan Jagakarsa, Jakarta pada 13 April 2020. Naufal diduga menyalahgunakan narkoba lewat cairan (liquid) vape.

Dari beberapa tes yang dilakukan penyidik, Naufal Samudra dinyatakan negatif narkoba. Meski begitu, Naufal kemungkinan besar akan tetap dihukum atas kepemilikan narkoba tersebut.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya