JAKARTA - Para mantan dan personel Smash ternyata tak saling mengikuti di Instagram. Hal ini diutarakan oleh Rangga Moela.
Rangga Moela dan Morgan Oey misalnya, mereka tidak saling follow di Instagram. Menurut Rangga, Morgan memang tidak mengikuti akun Instagram milik para personel Smash kecuali Bisma.
Baca Juga:
Rangga Moela dan Morgan Oey Tak Saling Follow di Instagram
Rangga Moela Kaget Lihat Morgan Oey Ikut Reuni Smash