Foto Bareng Kardinal Tuai Kritikan, Yuni Shara Beri Klarifikasi

Lintang Tribuana, Jurnalis
Selasa 31 Desember 2019 08:49 WIB
Yuni Shara. (Foto: Instagram/@yunishara36)
Share :

Namun terkait kritik tersebut, Yuni Shara memberikan jawaban yang cukup santai dan santun. Dia menjelaskan bahwa yang dikenakannya dalam foto tersebut hanyalah penutup kepala bukan jilbab.

 

“Jadi, saya mau pakai style apapun, itu adalah hak saya. Karena saya bukan memakai jilbab. Mungkin ada baiknya lisan Anda dijaga agar tidak gampang mengurusi hak orang lain yang bersifat pribadi,” tutur Yuni Shara.*

Baca juga: Hot Gosip: Restu Ayah untuk Vanessa Angel hingga Ahmad Dhani Bebas

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya