Bebby Fey Ungkap Bagian Tubuh Atta Halilintar yang Paling Disukai

Lintang Tribuana, Jurnalis
Kamis 03 Oktober 2019 16:06 WIB
Bebby Fey (Foto: Instagram Bebby Fey)
Share :

Jawaban Bebby langsung membuat Melaney dan Ichsan Akbar yang menjadi co-host terkejut. Mereka tak menyangka pernyataan tersebut keluar dari bibirnya dan menilai Bebby memang menaruh hati kepada anak sulung keluarga Gen Halilintar itu

Baca Juga:

Beredar Video Bebby Fey Jilat Perut Perempuan, Netizen: Jijik Lihatnya

Dewi Perssik Unggah Foto Masa Kecil, Netizen Soroti Ukuran Tubuhnya

"Jujur ya sama-sama perempuan, terlepas dari lu kecewa dan kesel sama dia, gue ngerti sebagai perempuan karena lu udah dijanjiin A karena ternyata kejadiannya kan kata lu, B. Tapi sebenarnya, lu tuh ada perasaan suka enggak? Tertarik enggak sama dia?," tanya Melaney lagi.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya