Berawal dari Flu, Ikke Nurjanah Harus Jalani Operasi

Hana Futari, Jurnalis
Rabu 04 September 2019 13:48 WIB
Ikke Nurjanah (Foto: @ikkenurjanah0518)
Share :

Kabar kondisi kesehatan Ikke Nurjanah pertama kali diunggah melalui Instagram pribadinya. Dalam sebuah foto, Ikke tampak berbaring di sebuah ranjang rumah sakit.

Tak sendiri, Ikke terlihat didampingi oleh putri tunggalnya buah pernikahan dengan mantan suaminya, Aldi Bragi. Meski terlihat selang medis terdapat di hidungnya, namun wajah Ikke terlihat segar.

(sus)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya