Jadi Model Video Klip, Agnez Mo Dianggap Tak Cerminkan Budaya Indonesia

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Senin 12 Agustus 2019 13:33 WIB
Agnez Mo (Foto: Instagram)
Share :

"Prestasi nya patut diacungi jempol tapi kalau style baju nya Ya Allah bikin malu Indonesia saja," tulis uli msi medan.

Baca Juga: Pernah Ngaku Pacaran dengan Elly Sugigi, Irfan Sebaztian: Kan Dibayar

"Anggun C Sasmi go internasional enggak gitu-gitu amat, ini sih sudah meninggalkan adat ketimuran tempat Agnes dilahirkan," tulis denung73.

"Prestasi ok...tapi karena fashionnya fansya pada mundur pelan-pelan....apa kalau mau go internasional harus cuma bersempak sama ber-bh saja....," tulis mawarni_lg.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya