Penuhi Janji ke Almarhum Ayah, Dwi Andhika Ungkap Keinginan Kuliah

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Rabu 13 Maret 2019 19:35 WIB
Dwi Andhika (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Dwi Andhika boleh saja menuai kesuksesan di industri hiburan Tanah Air. Namun hingga kini, Dwi mengaku belum menyelesaikan pendidikan sarjana.

Pentingnya pendidikan lantas mendorong Dwi Andhika untuk melanjutkan kuliah. Ditemui disela acara International Study Advisery di kawasan Kemang, Jakarta, Dwi berdalih juga punya janji dengan mendiang ayahnya untuk meraih gelar sarjana.

"Yang pasti yang namanya pendidikan itu sangat penting sekali," ujarnya, Rabu (13/3/2019).

 

Baca Juga: Dwi Andhika Hubungi Vanessa Angel Lewat Jane Shalimar

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya