Dian Ayu Rasakan Kenikmatan Berbuat Baik Terhadap Sesama

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Senin 18 Februari 2019 23:00 WIB
Dian Ayu (Foto: Vania/Okezone)
Share :

"Sejauh ini kalau enggak salah ada sekitar 30an daerah, 30 titik, enggak hanya di Jakarta tapi di daerah Kalimantan, Surabaya, itu ada yang kita survei. Insya Allah, kalau masih ada tempat yang membutuhkan, boleh silahkan menghubungi kontak yang ada di Instagram aku, hastag 1000mukena juga bisa langsung di search, disitu ada informasinya," paparnya.

Selain menerima bantuan berupa mukena, Dian Ayu bersama teman-temannya juga menerima bantuan berupa dana. Bahkan ia kaget dengan cukup banyaknya orang yang ingin membantu untuk mewujudkan visi dan misi Gerakan 1000 Mukena.

 

"Uang juga Alhamdulillah ada. Jadi kan kita fokusnya ke mukena, tapi ada yang mau nyumbang uang ya enggak apaapa. Sampai sekarang total ada 80 juta sekian. Itu masya Allah kita enggak nyangka sama sekali, tapi Alhamdulillah banyak yanh mau berbagi. Semoga dilancarkan saja," tukasnya.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya