Rayakan Ultah ke-26, Tasya Kamila Dapat Hadiah 'Tempat Sampah'

Rena Pangesti, Jurnalis
Kamis 22 November 2018 17:02 WIB
Foto: Instagram
Share :

Kebahagiaan itu pun ditutup dengan sesi foto bersama, yang kemudian diunggah Tasya di laman Instagram miliknya. Dengan mengenakan piyama dan berdiri di samping sang suami, mereka pun kompak melempar senyum ke arah kamera.

“The first ones to wish me a happy birthday, thank you keluarga,” tulis Tasya.

(sus)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya