“Kita waktu itu sempet pengin sama Erwin Gutawa, terus pengen sama Maher Zain yang menginspirasi kita,” tutup Iyus.
Baca Juga: Arsy Nyanyi Bareng Nissa Sabyan, Youtuber Asal Korsel Puji Setinggi Langit
Sekedar diketahui, grup musik Sabyan Gambus mulai dikenal lantaran membawakan lagu-lagu islami ataupun sholawat nabi. Mereka pun terkadang mengcover lagu-lagu religi islami dengan gaya mereka.
Grup Sabyan Gambus sendiri beranggorakan alumni pesantren di kota Jakarta. Mereke adalah Khoirunnisa alias Nissa (vokalis), Anisa Rahman (vokalis dua), Ayus (kibor), Kamal (pemain gendang), Tebe (pemain biola) dan Sofwan (MC).
(edi)