Pecah! Meet and Greet Film Rompis Pulo Gadung Diserbu Fans

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Jum'at 03 Agustus 2018 19:19 WIB
Meet and Greet Film Rompis (Foto: Vania/Okezone)
Share :

JAKARTA - Film arahan rumah produksi MNC Pictures, Film Rompis, akan segera tayang di bioskop pada 16 Agustus 2018 mendatang.

Jelang penayangannya, para pemain yang terdiri dari Arbani Yasiz, Dinda Adzani, dan Umay Shahab, mengadakan acara jumpa fans di Pulo Gadung Trade Center (PTC), Jakarta Timur, Jumat (3/8/2018).

Meski cuaca terbilang cukup panas, hal tersebut nyatanya tak membuat para penggemar melewatkan kesempatan untuk melihat lebih dekat Arbani cs.

 

Bahkan beberapa remaja ada yang sampai rela tak pulang dulu ke rumah, agar bisa menempati posisi terdepan untuk melihat idola mereka dari posisi terdepan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya