Kris Hatta Bantah Jual Kasus Pernikahannya ke Media demi Popularitas

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Selasa 27 Maret 2018 11:00 WIB
Share :

Baca Juga: Beredar KTP yang Diduga Lucinta Luna, Warganet: Ngaku Aja Deh Mas

Mengenai perasaan bangaimana Kris Hatta kepada sang istri saat ini. Pria 29 tahun tersebut mengaku sudah tak lagi merasakan cinta.

Ia bahkan secara tegas mengaku bahwa wanita seperti Hila Vitria, tak lagi pantas diperjuangkan.

"Sangat tidak. Wanita itu tidak pantas untuk saya perjuangkan," tegasnya.

"Ternyata saya cinta sekali dengan diri saya, dia tidak pantas dicintai saya," tandasnya.

(ade)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya