Mulan Jameela : Nyanyi Lagu Galau Seperti Menelan Ludah Sendiri

Raynaldi Wahyu, Jurnalis
Minggu 13 September 2015 03:03 WIB
Mulan Jameela nyanyikan lagu galau (Foto: Okezone)
Share :

"Sempat ngerasa kayak menjilat ludah sendiri karena awalnya nggak mau nyanyi lagu sedih," curhatnya.

Dalam proses rekaman maupun menyanyikan lagu Trauma secara live, Mulan meyakini jika tidak mengalami kesulitan yang cukup berarti. Hal itu karena respon positif dari masyarakat akan single terbarunya itu.

"Alhamdulillah responnya positif dari rilis pas bulan puasa. Jadi buat penyemangat aku juga," tutupnya

(asr)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya