Karena ketidakhadiran Sule, agenda mediasi tersebut akan dijadwalkan ulang. Pihak Teddy Pardiyana sendiri masih menunggu informasi sidang selanjutnya dari pihak pengadilan.
"Iya, tapi masih menunggu jadwal," tulis Wati lagi.
Sebelumnya, Sule sudah menanggapi pemanggilannya dalam sidang tersebut.
Ia sudah memastikan bahwa dirinya tidak dapat hadir karena keterbatasan waktu.
"Masalahnya begini, dari Pengadilan Agama di Bandung itu, Soreang. Yang terhormat Bapak, kita bukan tidak mau hadir, tapi waktu dan kesempatannya belum ada," ucap Sule beberapa waktu lalu.