Seperti diketahui, Ashraf Sinclair meninggal dunia pada 18 Februari 2020 akibat serangan jantung. Ia dimakamkan di Pemakaman San Diego Hills, Karawang, Jawa Barat.
(aln)