Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cerai, Nisya Ahmad dan Andika Rosadi Diwajibkan Hadir dalam Sidang Pembuktian

Ravie Wardani , Jurnalis-Rabu, 31 Juli 2024 |18:17 WIB
Cerai, Nisya Ahmad dan Andika Rosadi Diwajibkan Hadir dalam Sidang Pembuktian
Cerai, Nisya Ahmad dan Andika Rosadi Diwajibkan Hadir dalam Sidang Pembuktian (Foto: IG Nisya)
A
A
A

"Kalau pembuktian offline di persidangan. Karena butuh atau diharuskan ada konfirmasi atau memerlukan konfirmasi maka para pihak yang bersangkutan atau prinsipalnya itu di diharapkan diwajibkan untuk hadir di muka persidangan," lanjut Taslimah.

Saat ditanya soal pisah rumah, Taslimah belum mau berbicara gamblang. Dia mengatakan hal itu masuk ke dalam pokok perkara sehingga tak patut untuk diungkap sebelum sidang selesai.

"Itu masuk pokok perkara tadi sudah saya katakan bahwa sudah masuk ke ranah yang tertutup," pungkasnya.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement